Pandemi Covid-19

Perjuangan Para Ibu Luar Biasa untuk Anak Disabilitas Saat Pandemi Covid-19

Dalam perbincangan virtual, Direktur PMPK Samto menuturkan, selama pandemi, sekolah tidak perlu terlalu menekankan pada pencapaian kurikulum. Keputusan ini diambil lantaran Samto menyadari, ada berbagai tantangan yang dihadapi dalam ekosistem pendidikan khsusus.

Corona dan Dilema Guru Mengajar Siswa Berkebutuhan Khusus

Corona dan Dilema Guru Mengajar Siswa Berkebutuhan Khusus

Mendikbud Nadiem Makarim sebelumnya mengatakan pihaknya bakal mengevaluasi program belajar di rumah, termasuk tayangan di TVRI. Hal ini karena masih ada keterbatasan, misalnya perkara tak ramah disabilitas pada program belajar dari rumah.